Tips Untuk Investasi Sudirman Suite Apartment
Apartemen menjadi salah satu investasi dalam bidang properti yang sekarang ini cukup banyak digemari dan dianggap cukup menjanjikan. Sebab peminat orang untuk tinggal di hunian vertikal seperti apartement memang makin meningkat, terlebih bagi kaum muda profesional dengan gaya hidup modern memang harus ditunjang dengan lokasi hunian strategis dan fasilitas lengkap.
Makanya tak heran jika terkadang orang rela membayar cukup mahal hanya untuk sebuah hunian saja, sebab kaum mudah profesional jelas tak mempermasalahkan asal bisa tinggal di tempat tinggal yang memang dapat mendukung aktivitas dengan berbagai fasilitas yang ada. Sudirman Suite Apartement menjadi salah satu apartemen mewah yang banyak diincar oleh kaum muda zaman sekarang.
Tips Memilih Investasi Sudirman Suite Apartemen
Mengingat banyak yang tertarik untuk tinggal di apartemen, rasanya jika punya dana yang cukup, Temans juga akan tertarik untuk melakukan investasi apartemen, kan? Jika iya, maka berikut ini adalah tips investasi apartemen yang bisa dilakukan.
1. Menentukan Lokasi Strategis
Agar investasi tak gagal, maka hal pertama yang perlu atau harus diperhatikan sebelum membeli unit apartemen adalah dengan memilih yang lokasinya memang strategis. Misalnya lokasinya dekat dengan rumah sakit, pusat perbelanjaan, pusat pendidikan, dekat dengan alat transportasi umum, dan bahkan tempat hiburan.
Semakin strategis lokasinya, maka potensi untuk dijual atau disewakan akan semakin tinggi, sebab pastinya banyak orang yang berminat tinggal di tempat yang strategis.
2. Pastikan Fasilitas Lengkap
Selain memiliki lokasi strategis, hal menarik lainnya memang akan membuat orang tertarik untuk menyewa investasi apartemen adalah fasilitas yang lengkap. Ya, ini akan mendorong minat seseorang untuk yakin memilih sebuah apartemen sebagai tempat hunian.
Olehnya itu, bagi yang tertarik untuk investasi apartement maka harus memilih produk investasi berupa hunian vertikal yang memang memiliki fasilitas lengkap, terlebih fasilitas yang akan memudahkan para penghuni melakukan aktivitas. Misal aktivitas olahraga atau bahkan aktivitas kerja.
3. Tentukan Target Penyewa
Target penyewa atau bahkan pembeli pun harus kita pikiran, agar tak salah sasaran. Temans dapat memilih target pasar yang luas dengan kemampuan daya beli yang cukup. Ini penting dipertimbangkan sebelum membeli apartemen yang akan dijadikan produk investasi. Sebab dengan mengetahui target pasar maka kita pun bisa memilih apartemen yang sesuai dengan target.
4. Tentukan Harga Sewa
Selanjutnya adalah menentukan harga sewa apartement. Berapa harga sewa yang harus ditetapkan? Mungkin itu adalah pertanyaan Temans saat ini. Untuk harga sewa ada baiknya tidak mematok harga terlalu tinggi atau malah terlalu rendah. Ini bisa disesuaikan juga dengan target penyewa apartemen, atau disesuaikan juga dengan harga pasarannya. Untuk itu, lakukan survei harga mengenai harga sewa apartment terkini.
Itulah beberapa cara dapat dilakukan jika memang berniat menjadikan hunian vertikal atau apartement sebagai salah satu produk investasi properti. Jadi bagaimana apakah tertarik untuk investasi properti hunian vertikal?
31 Sudirman Suite, Apartemen di Makassar Cocok Sebagai Produk Investasi
Bagi yang memang tertarik untuk berinvestasi dalam bidang ini, maka tak ada salahnya untuk memilih 31 Sudirman Suite. Ini merupakan Sudirman Suite Apartment Makassar dengan berbagai kelebihan, seperti memiliki lokasi strategis dan pastinya dilengkapi dengan fasilitas yang lengkap.
pic: instagram.com/31sudirmansuites.official |
Dengan lokasinya yang dekat dengan rumah sakit, pusat perbelanjaan, bahkan tempat hiburan maka jangan heran jika Sudirman Suite apartment diincar banyak orang khususnya mereka dengan gaya hidup modern. Maka dari itu, jika anda memiliki satu unit saja di gedung apartemen ini, bukan hal mustahil menjadi unit tersebut sebagai produk investasi yang menjanjikan.
Semoga bermanfaat.
Diah
Diah
Ini masuk area segitiga emas ya, bener bener bisa jadi inves besar kalau bisa punya apartemen ini. bisa jadi my dream wkwkkwk
Kadang suka bermimpi pengen punya apartemen sebagai investasi. Bisakah mimpi itu menjadi nyata?
Lokasinya sangat strategis dan dekat jika mau kemanapun ya mbaaak... Dijamin bakal jadi investasi yang menjanjikan
Wah, lokasiny ternyata di Makasar y, Mba
Aku kira tadi di Jakarta
Kalau Makasar mah dwekett nih dari tempatku sekarang, Manado, setidakny sama2 Sulawesi huehehe
Investasi di Indonesia timur makin berprospek y mba btw
Keren
Rasanya saat ini emang banyak yang menginginkan tinggal di apartemen. Gak heran sih kalau apartemen jadi salah satu bentuk investasi yang menjanjikan
Pengen banget deh punya apartemen dan nanti bisa disewakan untuk staycation, pasti asyik ya di apartemen ini
Semoga punya banyak duit. Biar biss punya apartemen Mba hehe.
Sekarang hunian apartemen lagi booming ya? di kotaku juga dan bagus-bagus. Lokasi strategis ini memang harus menjadi skala prioritas pembangunan hunia apartemen ya Mbak? agar fasilitasi dan kemudahannya tinggi.
Saya kira di Bandung loh mbak, ternyata sudirman street ada juga di Makassar. Memang enak ya kalo punya hunian strategis dan dekat kemana-mana
sangat nyaman dan strategis untuk ditempatin ya kak. jadi suasanya juga adem dikelilingi pohon kayak gitu
lokasinya mudah dijangkau dan aksesnya pun mudah ya mba, memang apartemen paling enak kalau buat investasi
Investasi rumah, apartemen atau tanah memang gak ada ruginya. Semoga setelah baca tulisan mbak, saya diberi kemudahan rezeki untuk bisa investasi sejenis juga!